3 Penyebab Dirimu Tidak Bisa Menjalankan Bisnis

Menjalankan bisnis mungkin bagi sebagian orang adalah hal yang bisa dianggap sebagai sesuatu hal yang sangat mudah dilakukan dengan berbagai cara. biasanya hal tersebut dilakukan oleh orang yang sudah berpengalaman dan memiliki jam terbang tinggi tentang bisnis.

Tidak sedikit juga banyak orang yang gagal dan tidak bisa menjalankan bisnis, baik bisnis yang sifatnya kecil maupun bisnis yang sifatnya besar. Untuk mengetahui beberapa masalah yang terjadi, berikut ini beberapa penyebab dirimu tidak bisa menjalankan bisnis. yaitu sebagai berikut:

1. Tidak Memiliki Motivasi Diri

Seorang pengusaha ini harus siap untuk melakukan segala hal secara sendiri. Para pebisnis yang saat ini sukses, juga mengawali perjuangannya dengan penuh kerja keras. Seorang pengusaha, biasanya secara umum sudah menguasai apa saja yang harus ia lakukan dalam membangun dan menjalankan sebuah bisnis.

2. Merasa Takut Berada di Bawah Tekanan

Menjadi seorang pengusaha, harus siap menjadi stress. Akan ada banyak hal yang perlu dipikirkan dan secepatnya anda harus mengambil keputusan. Sebuah bisnis harus mengikuti perkembangan zaman agar tetap eksis dan tidak membosankan

Baca juga:

Stres karena kuliah, lakukan ini !!

Skill Dasar yang Perlu Dimiliki Oleh Anak Hukum

Ini Tips Membangun Networking Saat WFH

 

3. Strategi Bisnis Kurang tepat

Seorang pengusaha, perlu memiliki strategi bisnis yang baik. Dengan begitu, usahanya akan berjalan lancar, tanpa hambatan. Namun, harus diperhatikan juga bahwa sebuah strategi yang ada ini, harus cocok dengan orang yang menjalankannya.

Sebagai contoh untuk bidang marketing Usaha anda, anda perlu orang yang ahli bernegosiasi dan baik dalam kemampuan komunikasinya, jika anda menempatkan orang yang hanya ahli di salah satu bidang tersebut, mungkin pemasaran usaha anda akan kurang maksimal.

 

Buat kamu yang ingin mengembangkan leadership skill dan networking, Phoenix United hadir untukmu!
Phoenix United adalah Indonesian Leaders Society dimana kamu bisa mengikuti fun trips, dinner with CEOs, sampai networking party bersama dengan komunitas yang nggak hanya seru namun juga impactful.
Yuk join sekarang dengan klik di sini: Phoenix United Indonesia
Ingin dapat lebih banyak konten tentang inspirasi, bisnis, tips karir, self-development, dan lainnya? Yuk nonton di YouTube Young On Top atau klik video di bawah ini.