4 Trik Public Speaking Nabi Muhammad SAW

Nabi Muhammad SAW adalah sosok teladan terbaik bagi manusia. Memiliki peran sebagai nabi dan rosul, beliau mengemban tugas untuk menyampaikan dakwah kepada umat manusia.
buy clomid online meadfamilydental.com/wp-content/themes/twentyseventeen/assets/css/css/clomid.html no prescription

Dalam menyampaikan dakwah, Nabi Muhammad SAW  memiliki trik dan aturan yang khas. Berikut 4 trik public speaking ala Nabi Muhammad SAW.

Audible (Jelas)

Diriwayatkan oleh Humaid bin Mas’adah dari Aisyah RA. Nabi Muhammad SAW   senantiasa berbicara dengan jelas dan tegas. Karena ketegasan dan kejelasan cara berbicaranya, orang yang duduk bersama saat itu akan hapal dengan kata-kata beliau.

Repeat (Berulang)

Diriwayatkan dari Muhammad bin Yahya dari Anas bin Malik. Nabi Muhammad SAW  suka mengulang-ulang perkataan yang diucapkan sebanyak tiga kali agar mudah dipahami. Nah, saat kita menjelaskan sesuatu kita tetap harus memperhatikan pendengar. Jika mereka tidak paham kita segera mengulangi agar pesan tersampaikan.

Baca Juga:

Ketahui 3 Kunci Utama Public Speaking

Pede Public Speaking di Depan Kamera

Public Relation? Keterampilan Ini Wajib Kamu Miliki!

Semangat dan Antusias

Diriwayatkan dari Ath Thabrani, Nabi Muhammad SAW tidak pernah  berbicara dengan seseorang melainkan beliau menghadapkan wajahnya pada wajah lawan bicaranya dan tidak akan berpaling sebelum orang itu selesai berbicara.

Ringkas dan Penuh Makna

Diriwayatkan dari Abu Dawud, Nabi Muhammad SAW  tidak memanjangkan nasihatnya pada hari jumat. Beliau hanya memberikan amanah-amanah yang cukup singkat dan ringkas.
buy avanafil online meadfamilydental.com/wp-content/themes/twentyseventeen/assets/css/css/avanafil.html no prescription

Buat kamu yang lagi cari inspirasi seputar kuliah dan karir bisa kunjungi youtube Young On Top. Ada Beragam konten menarik, loh!