Apa Itu SEO? SEO adalah singkatan dari “Search Engine Optimization” atau dalam bahasa Indonesia dikenal sebagai “Optimisasi Mesin Pencari.” SEO merupakan rangkaian strategi dan cara yang dirancang untuk meningkatkan peringkat suatu situs web atau halaman web di hasil pencarian mesin pencari seperti Google, Bing, atau Yahoo.
Tujuan utama dari SEO adalah membuat situs web menjadi lebih mudah ditemukan oleh pengguna yang mencari informasi, produk, atau layanan tertentu melalui mesin pencari.
Baca Juga:
Membangun Bisnis Berkelanjutan
Tahap Awal Untuk Memulai Bisnis
Apa Itu SEO? Cara Menggunakan SEO
Apa Itu SEO? Cara Menggunakan SEO diperlukan strategi untuk mengoptimalkan situs web atau halaman web agar lebih mudah ditemukan oleh mesin pencari dan mendapatkan peringkat yang lebih tinggi di hasil pencarian. Berikut adalah langkah-langkah dasar dalam menggunakan SEO:
- Lakukan riset keyword (kata kunci)
- Optimasi konten dengan memasukan kata kunci
- Buat URL (link) yang ramah di pencarian, artinya jangan gunakan link terlalu panjang dan berbelit belit
- Gambar serta judul dipastikan mengandung kata kunci
- Masukan Back Link dan Internal Link untuk menunjukan seberapa berkualitas konten yang dibuat
- Pantau web seperti kunjungan, pageviews, dan perilaku user saat di website. YOTers bisa gunakan Google Analytic untuk memantau perkembangan website.
- Buat konten berkualitas. SEO akan bekerja apabila konten yang di publish memiliki manfaat dan mendatangkan traffic yang tinggi bagi website jika konten relate dengan pencarian google.
Apakah diantara YOTers ada yang menggunakan apa itu SEO dalam tulisannya? manfaat SEO selain membuat sebuah web muncul dihalaman Google yaitu menumbuhkan kredibilitas dan kepercayaan terhadap suatu website. Langkah ini banyak digunakan para penulis yang sudah memiliki ribuan user pelanggan.