Yuk, Kenali 2 Tanda Kamu Butuh Piknik Dan Cuti Kerja!

Selain hari raya, pernahkah kamu mengambil cuti kerja? Semua orang pasti memiliki kesibukannya masing-masing ketika bekerja. Dengan bekerja, kita menghabiskan banyak tenaga dan pikiran untuk menyelesaikan pekerjaan yang kita miliki. Tak jarang bahkan banyak orang yang menghabiskan waktu yang mereka miliki untuk lembur bekerja. Ada yang bekerja sampai larut malam hingga pagi hari.

Cuti Kerja

Hal ini tentu akan membuat kita merasa lelah dan bahkan dapat mengganggu kesehatan fisik dan mental kamu. Nah, ada beberapa tanda yang menunjukkan bahwa kamu membutuhkan piknik dan cuti kerja. Apa aja? Yuk, kita bahas!

  1. Dirumah hanya untuk mengganti pakaian dan numpang tidur saja

Salah satu tanda yang menunjukkan bahwa saat ini kamu butuh cuti kerja dan piknik adalah ketika kamu hanya berganti baju dan numpang tidur saja saat dirumah. Apakah saat ini kamu sedang mengalaminya?

Jika saat ini kamu sedang mengalaminya, ada baiknya kamu mengambil cuti kerja. Kamu perlu banget untuk menghabiskan waktu yang kamu miliki untuk bersama keluarga kamu.

  1. Mengabaikan hal-hal kecil

Salah satu tanda lainnya adalah kamu menjadi sering mengabaikan hal-hal kecil. Karena banyaknya pekerjaan yang kamu miliki, kamu menjadi terlalu banyak menghabiskan waktu di luar rumah.

Sehingga ketika kamu sudah pulang bekerja, kamu tidak lagi bersemangat untuk melakukan hal-hal yang kecil, seperti membersihkan kamar, mencuci kendaraan, dan lain-lainnya.

Itulah tadi 2 tanda yang menunjukkan bahwa kamu sedang membutuhkan cuti kerja dan piknik. Masih banyak tanda-tanda lain yang menunjukkan bahwa mungkin saat ini kamu sedang membutuhkan cuti kerja dan piknik.

Buat kamu yang ingin mengembangkan leadership skill dan networking, Phoenix United hadir untukmu!

Phoenix United adalah Indonesian Leaders Society dimana kamu bisa mengikuti fun trips, dinner with CEOs, sampai networking party bersama dengan komunitas yang nggak hanya seru namun juga impactful.

Yuk join sekarang dengan klik di sini: Phoenix United Indonesia https://phoenixunited.id/register/

 

Ingin dapat lebih banyak konten tentang inspirasi, bisnis, tips karir, self-development, dan lainnya? Yuk nonton di YouTube Young On Top (https://www.youtube.com/c/YoungOnTopTV) atau klik video di bawah ini.