Apa Saja Gejala Alergi Seafood? Cara Mengatasinya!

apa saja gejala alergi seafood

Apa Saja Gejala Alergi Seafood? – Bagaimana reaksi tubuh jika tiba-tiba muncul gejala aneh setelah menyantap hidangan seafood? Yup, bisa jadi itu adalah tanda-tanda alergi seafood yang perlu diwaspadai. Nah, kali ini kita akan membahas tanda-tanda alergi seafood yang mungkin pernah YOTers rasakan atau pernah dengar, serta bagaimana caranya mengatasi ketika tanda-tanda tersebut muncul. Yuk simak informasinya.

Baca Juga:

Bahaya Mie Instan Terlalu Banyak

7 Bahaya Obesitas, Wajib Tahu!

Apa Saja Gejala Alergi Seafood? Cara Mengatasinya!

Gejala Alergi Seafood: 

  1. Gatal-gatal di kulit. 
  2. Bengkak di wajah, bibir, atau area sekitar mata. 
  3. Ruam merah atau bintik-bintik di kulit. 
  4. Sesak napas atau sulit bernapas. 
  5. Diare, mual, atau muntah setelah makan seafood. 

Cara Mengatasinya: 

  1. Hindari Makanan Seafood: Jika sudah tau memiliki alergi pada ikan laut, jangan mengonsumsi makanan yang mengandung seafood, baik ikan maupun kerang. 
  2. Baca Label: Selalu periksa label makanan atau bahan makanan yang dibeli untuk memastikan tkandungan di dalamnya 
  3. Informasikan pada Restoran: Saat makan di restoran, beri tahu pelayan atau koki tentang alergi yang YOTers punyauntuk menghindari kontaminasi silang. 
  4. Obat Antihistamin: Jika gejala ringan, obat antihistamin bisa membantu meredakan gatal-gatal dan bengkak. 
  5. Konsultasi Dokter: Apabila gejala serius atau sesak napas terjadi, segera cari pertolongan medis dan konsultasikan dengan dokter.

Alergi seafood bisa sangat serius dan bahkan mengancam nyawa. Jadi, lebih baik selalu waspada dan berhati-hati terhadap makanan yang dikonsumsi. Jangan ragu untuk berkonsultasi dengan dokter

Leave a Reply

Your email address will not be published.